SMP Global Jombang

SMP Global Selenggarakan Turnamen Voli antar Sekolah se-Kecamatan

Penyelenggara Event Besar – SMP Global dengan semangat untuk maju di garda terdepan dalam merangkul dan mengayomi kegiatan siswa-siswi antar sekolah dengan berani menyelenggerakan event besar yang diikuti olehbanyak peserta dari berbagai sekolah di kecamatan Sumobito pada 02 s/d 03 Maret 2024. 

Dalam event ini siswa-siswi SMP Global bertindak sebagai panitia penyelenggara,sehingga bisa dijadikan sarana untuk belajar berorganisasi khususnya dalam bidang Event-Organizing. Dengan segala kelebihan dan kekurangan, acara berlangsung dan dihadiri oleh ratusan peserta yang dengan antusias mengikuti rentetan turnamen.

Adapun sekolah-sekolah yang menjadi peserta pada event kali ini adalah:

  1. MI Al Muhammady, Mentoro
  2. MI Bustanul Ulum, Bakalan
  3. SD Negeri Bakalan
  4. SD Negeri Sumobito 1
  5. MI Bustanul Ulum, Sebani
  6. MI Trawasan
  7. MI Miftachul Ilmi, Kedungmlati
  8. MI Balong Rejo
  9. SD Negeri Segodorejo
  10. MI Sabilir Ridho, Sarirejo

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *